Cara Jadi Penulis di Situs Fiksiminiku

Khusus buat grup Fiksimini Bahasa Indonesia ini
Saya sudah membangun situs
Fiksiminiku.com, itu nama situsnya, dan karena situs ini milik Anda
Anda semua bisa menulis di sana. Menulis apa saja
Fiksimini karya Anda, atau
Tulisan Anda tentang dunia tulis menulis, curhat Anda tentang dunia tulis menulis
Atau mungkin tentang fiksimini, tentang apa saja sekitar itu.

Bagaimana caranya?
Pertama, jika belum punya, buatlah akun GMAIL
Kedua, jika sudah punya, silakan inboks-kan nama Gmail Anda ke inboks facebook saya: Kang Dana Penjual Buku.
Nanti akan saya undang
Kemudian, silakan buka GMAIL Anda, jika undangan saya sudah sampai maka di sana, akan Ada pemberitahuan email masuk. Buka saja.


Kemudian Klik "Terima Undangan":


Kemudian klik lagi "Terima Undangan"






Kemudian klik "Masuk"




Maka Anda akan masuk halaman dasbor blogger. Klik tanda pensil untuk mulai menulis,


Silakan tulis fiksimini Anda,  atau tulisan apa saja sekitar tentang dunia tulis-menulis. Kemudian klik publikasikan, kemudian klik "Lihat Blog"

Maka tulisan Anda telah mejeng di situs www.fiksiminiku.com

Good Luck

Related Posts:

15 Responses to "Cara Jadi Penulis di Situs Fiksiminiku"

  1. Replies
    1. Mbak Khulatul Mubarokah, silakan Mbak Daftar, mbak pun bisa menjadi kontributor tulisan di blog ini

      Delete
    2. Lagi nyari. Cara gabungnya :( ...Maaf

      Delete
    3. O ya Mbak,
      Terima kash, ini sudah muncul tulisannya Mbak

      Delete
  2. Replies
    1. Teh Rara, hatur nuhun, mangga nyerat saseueur-seueurna

      Delete
  3. saya juga sempat buat blogspot, judulnya fiksimini.blogspot.com. tapi baru beberapa artikel. dan udah lama ga dilihat-lihat lagi. tapi sepertinya situs bersama seperti ini lebih eksklusif apalgi dimuat di Trans Media. semangat!

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya betul Mbak, setelah saya rasakan kelelahan mengurus blog sendiri, akhirnya saya sadar, apapun, akan lebih nyaman dan menyenangkan jika dikerjakan dengan berjamaah

      Delete
  4. ketentuannya masih sama dg FBI? maks 150 kata ya Kang Dana?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya betul Umiku
      Apa kabar Umi? kabar aku mah kurang baik
      Blog yang saya bangun dulu sudah saya sia-siakan,
      Kangdana.com mungkin akan saya hanguskan.....

      Delete
  5. Saya masih mondar-mandir cari undangannya Kang Dana hehee
    Masih bingung sama situs yang ini ...

    ReplyDelete
    Replies
    1. Mbak Sitie Cah Boement
      Coba buka Gmailnya Mbak, di sana akan datang inboks berisi undangan dari saya. Kemudian ikuti petunjuknya. Mbak klik terus, nanti juga sampai ke Blogger.....

      Delete
  6. Terima kasih kak sudah diundangan enajdi salah sartu bagian situs ini :)

    ReplyDelete
  7. baru buka lagi...belum ngepos satu pun,hoho

    ReplyDelete